Jakarta,Metro Sumut
Nafsiah Mboi Menteri Kesehatan berkomentar mengenai perilaku Bupati Garut Aceng HM Fikri yang menurutnya sudah di luar nalar. Meskipun pejabat dan lulusan pesantren, perilaku Aceng, kata Menkes, seperti orang yang tidak mengerti tentang pendidikan seks."Harus diajari (pendidikan seks) itu , bukan hanya pendidikan tapi segala macam," kata Nafsiah di Istana Wapres, Jakarta, Senin (10/12).
Menurut Menkes, alasan Aceng yang kawin-cerai itu tidak bisa dimaafkan. Apalagi menceraikan dengan alasan yang mengada-ada. "Ya nggak bisa dong kaya gitu, pertama itu pelanggaran HAM, memang kenapa (kalau nggak perawan), keperawanan itu kan bukan suatu hal yang mutlak artinya dia hanya cari-cari alasan," imbuhnya.
Nafsiah pun menjelaskan keperawanan bisa saja hilang pada saat berolahraga seperti bersepeda, naik gunung, dan lainnya. Wanita yang aktif dalam memerangi AIDS ini juga menganjurkan Aceng mengerti apa itu pendidikan seks."Pejabat yang lain sudah, cuma dia saja (yang belum dapat pendidikan). Biar dia dapat pendidikan seks tapi kalau dia mau kawin-cerai sama saja," pungkasnya.
Sebelumnya, Bupati Garut Aceng HM Fikri menceraikan mantan istrinya Fany Octora dalam waktu 4 hari dengan alasan Fany tidak perawan. Akibatnya Aceng mendapat protes keras dari berbagai pihak, bahkan Aceng harus rela dipecat dari Partai Golkar.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
SEPUTAR INFORMASI BERITA
-
Metro Sumut kisah nyata cerita kehidupan seorang teman saya, atas pemintaan teman saya namanya minta di rahasiakan. jadi sebut saja na...
-
Langkat,Metro Sumut Di saat umat Muslim asyik menyantap hidangan sahur, Aiptu A Simanjuntak anggota Polsek Pangkalan Brandan dan ...
-
Belawan,Metro Sumut Bagi anda yang suka makan ikan harus pintar meneliti bahan baku ikan yang hendak dikomsumsi, pasalnya ...
-
PORTAL RESMI BERITA ONLINE METRO SUMUT CV.CAHAYA BARU NPWP: 02.716.827.7-113.000 WWW.METROSUMUT.COM PENDIRI HAMDAN NST PEMBI...
-
Medan Marelan,Metro Sumut Peresmian Swalayan IRIAN Marelan yang dimeriahkan dengan digelar acara Baronsai berjalan dengan sukses, ac...
-
Lubuk Pakam, Metro Sumut Diduga berselingkuh Siti Zuleha alias Neng (37) warga Jalan Brigjen Katamso Kecamatan Maimon Medan...
-
Medan,Metro Sumut Tragedi bentroknya antar dua Organisasi Kepemudaan (OKP) terjadi di Medan, tepatnya di Jalan Sekip, s...
-
Medan Labuhan,Metro Sumut Rumah Sakit Umum (RS) Delima Martubung beralamat di Jalan KL.Yosudarso Km 13,6 No 19 A Medan Labuhan T...
-
Medan ,Metro Sumut Soal semakin merajalela pungutan liar (pungli) di jembatan timbang dilakukan oleh Dinas Perhubungan Sumatera U...
0 komentar:
Posting Komentar